Beasiswa Bank Syariah Indonesia (BSI Scholarship Indonesia)
Bingkaiberita.com – Bank Syariah Indonesia membuka beasiswa bagi para pelajar dengan tema beasiswa Inspirasi yang ditujukan kepada para mahasiswa dari keluarga yang kurang mampu dan belum memiliki atau mendapatkan beasiswa dari tempat lainnya
Apabila anda memnuhi syarat beasiswa anda bisa melakukan pendaftaran beasiswa bank syariah indonesia dengan perincian syarat beasiswa bank syariah Indonesia sebagai berikut:
Syarat Beasiswa Bank Syariah Indonesia
1. Nah, untuk lebih lengkapnya anda bisa unduh pada laman BSI
2. Mahasiswa yang dapat mendaftar adalah mahasiswa dari keluarga kurang mampu yang dibuktikan dari SUrat Keterangan Tidak Mampu
3. Mahasiswa merupakan dari kampus mitra dengan Bank Syariah Indonesia
4. Mahsiswa yang bersangkutan saat ini masih menempuh semester dua atau tiga
5. Mahasiswa saat ini memiliki nilai IPK minimal 3
6. Mahasiswa belum mendapatkan dari beasiswa instansi lain
7. mengunggah twibon pada laman twibbonize/bsiinspirasi
Berkas Dokumen Beasiswa Bank Syariah Indonesia
Telah mengisi formulir Online yang telah disiapkan
Melampirkan salinan fotokopi KTP
Melampirkan salinan fotokopi Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)
Memiliki Surat Keterangan Tidak Mampu dari kelurahan setempat
Melampirkan trankrip nilai dari kampus yang bermitra dengan Bank Syariah Indonesia minimal IPK 3,0
Melampirkan surat keterangan tidak sedang menerima beasiswa lain
Melampirkan tulisan esay yang ditulis dengan tangan’
Melampirkan foto yang berukuran 3×4 dengan menggunakan jas hitam dengan backgroud warna hijau tosca
Ketentuan Esai Persyaratan Beasiswa Bank Syariah Indonesia
Esay atau tulisan yang harus dituliskan sesuai dengan lembar LJK yang bisa anda unduh pada laman resmi beasiswa BSI dan deskripsi esaynya tentang
. Biodata singkat diri kamu, seberapa paham anda dengan diri anda pribadi
. Mendiskripsikan dan menceritakan tentang masalah ekonomi yang anda hadapi dan masalah ekonomi yang ada disekitarmu
. Menawarkan beberapa solusi tentang masalah ekonominya yang sesuai dengan bidang keilmuan yang saat ini anda pelajari
‘ Memberikan kontribusi apa nantinya jika anda sudah dapat menyelesaikan pada program yang anda ambil
Kampus Mitra Beasiswa Bank Syariah Indonesia
Selain yang kami sebutkan dibawah ini, maka seorang mahasiswa tidak mendapatkan kesempatan untuk dapat beasiswa dari bank syariah Indonesia. Adapun kampus mitra BSI adalah sebagai berikut
Universitas Syiah Kuala
Universitas Riau UIN Imam Bonjol Padang
ITERA (Institut Teknologi Sumatera)
Universitas Negeri Jakarta
Institut Tazkia
Universitas Islam Bandung
Telkom University
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Universitas Negeri Yogyakarta
Universitas Sebelas Maret (UNS)
Universitas Mataram
Universitas Muhammadiyah Malang
Universitas Jember
Universitas Mulawarman
Universitas Negeri Makasar
Universitas Muslim Indonesia
Universitas Tadulako
UIN Sunan Gunung Jati
Jadwal Pendaftaran Beasiswa Bank Syariah Indonesia
Nah, untuk pendaftarannya bisa anda lakukan secara online dengan link berikut https://bit.ly/DaftarBSIInspirasi
Dengan memasukkan Nomor Induk Mahasiswa (NIM), Nama Lengkap, Tempat tanggal lahir, jenis kelamin, nomor hp, universitas, fakultas, email dan password dan silahkan klik daftar.
Deadline pendaftaran atau terakhir pendaftaran tanggal 8 oktober
Seleksi Proses Administrasi mulai dari tanggal 12 sampai dengan 19 oktober
Pengumuman seleksi administrasi 20 oktober
seleksi wawancara 23-31 oktober.
Kontak Resmi Pendaftaran Beasiswa BSI Indonesia
Official Accounts Official website: didikumat.org
IG: @bsi_scholarship