Dijadikan Meme Brigadir Dewi Sri Mulyani Polwan Polrestabes Bandung ” Disitu Kadang Saya Merasa Sedih”
Bingkai Sosial Media – Nama yang tak asing lagi dibicarakan oleh nitizen di dunia maya dengan menggantinya dengan sebuah meme dengan kata “Disitu Kadang saya merasa Sedih”. Sosok Polwan dengan nama lengkap Brigadir Dewi Sri Muyani yang merupakan salah satu Anggota Satlantas dari Polrestabes bandung yang menjadi salah satu polisi wanita yang pernah mengisi di stasiun TV swasta pada bulan Oktober 2014.
Brigadir Dewi Sri Mulyani ini kata-katanya kini dijadikan plesetan meme. Kalimat tersebut spontan diungkapkannya ketika ditanya tentang persoalan menghadapi anak yang rewel. Dewi langsung saya Menjawab bahwa “Disitu Kadang Saya Merasa Sedih’. Ia teringat anak-anaknya apabila sedangn menjalangkan tugas dan pekerjaannya karena harus meninggalkan 3 orang anaknya sehingga harus merasa sedih ketika meninggalkannya.
Brigadir Dewi tidak menyadari kalau seandainya kata yang dilontarkan oleh pihak yang mewawancarai sekarang ramai di sosial media untuk dijadikan plesan meme. Hal itu ia ketahui ketika keponakannya mengatakan bahwa kata-katanya dijadikan meme di sosial media. Dewi melihat pertama kali kata-kata plesetan meme ketika hari Valentine dan ia hanya melontarkan kata-kata “waduh.” Ia hanya seorang ibu rumah tangga yang belum tahu benar tentang kondisi nitizen sosial media saat ini, yang mana bahan pembicaraan bisa diplesetkan menjadi sebuah meme. Dan inilah Meme yang diplesetkan dari Nitizen Sosial Media, anda bisa melihat meme-meme lainnya yah!
Dewi Sri Mulyani merupakan sosok ibu rumah tangga yang memiliki 3 orang anak dan merupakan anak bungsu dari 14 bersaudara. Dan ia adalah salah satu keluarga yang mendaftar Polisi. Dewi merupakan salah satu sosok ibu yang tak kenal lelah dan sudah mengabdi untuk negara sebagai POLRI selama 13 tahun yang ditempakan di Satlantas seelah itu ke Provos dan kemudian kembali ke Satlantas. Ia menuturkan bahwa ia terkejut setelah fotonya dijadikan sebagai meme dan terlihat sangat jelek daripada yang sekarang. Ia tidak menyangka kalau gambarnya sekarang sudah ramai dan banyak diubah untuk berbagai tema meme.