Game among us

Tiba Tiba Game Amoung Us Populer, Apa Penyebabnya ya?

Game multipemain memang  diminati oleh banyak orang seperti game FF, mobil legend dan lainnya. Game amoung us adalah salah satu  game PC dan selular yang populer di tahun 2020.

Game among us

Game ini rilis pada tahun 2018 silam yang yang tak banyak user untuk memainkan video game ini. Game ini dikembangkan di sebuah studio kecil oleh Innersloth sebagai developernya yang terletak di Redmonf, Washingtion yang telah diunduh mencapai 84 juta kali di Appstore Iphone maupun Playstore android.

 

Kepopulerannya ini didasari ketika karantina wilayah saat apndemi covid 19 berlangsung karena memang setiap orang harus berada di rumah. Sejak itulah muncul user layanan Twitch Amazon memperkenalkan game yang sempurna dengan layanan streaming video game.

 

Game tersebut telah muncul sebagai game yang menghibur dikala pandemi karena mudah dimainkan, menyenangkan sekaligus murah. Apalagi bisa dijadikan untuk ajang bersosialisasi ditengah pandemi.

 

Among US merupakan salah satu game edukasi sosial dengan versi modern yang daingkat dari game klasik seperi Mafia wars dan werewolf.

 

Para user bisa bermain di pc laptop maupun di perangkat seluler sebagai sebuah tim karena memang multipemain layaknya game lainnya seperti game FF ataupun game mobil legend dengan tujuan menyelesaikan sebuah tugas untuk meraih kemenangan dan setiap permainanpun sebuah imposter atau tim akan dipilih secara acak.

 

Banyak orang merasa kebosanan ketika bekerja di rumah dan harus tetap di rumah selama pandemi sehingga mereka mencari hiburan untuk menyenangkan diri sendiri melali gameplay virtual seperti Among Us ini  sehingga mereka dapat berinteraksi mendapatkan teman baru di dunia maya dan berinteraksi sosial dunia maya bersama teman baru.

 

Selain penyebab populernya game amoung US ini juga semakin populer  karena banyak dibacarakn oleh influencer gamer sehingga para pengikutnya juga penasaran untuk bermain game ini. Game yang tumbuh dengan biaya rendah dan kesederhaan ini bisa dimainkan siapa saja apalagi game ini semakin populer dengan banyak meme tenatng game yang menciptkan efek tumbuh dan membuah para gamer untuk mencicipinya.

 

Selain itu among us telah sukses dalam menggait user baru dan menjadi tantang terbesarnya adalah mempertahankan game ini agar terus digunakan sehingga innerslot sebagai developernya lebih memprioritaskan dan berfokus untuk mempertahankan keaslian game ini.

sumber: cnbcindonesia.com

Topik Nugroho, M.Pd.

Iam a master of education from one of the state universities in Yogyakarta, has a writers and travelling hobby in wordpress or blogger platform, I Have stayed at Raja Ampat and Yogyakarta City, You can Connect Me in Bingkai Berita| Belajar Internet|Travel and Kuliner

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.