Contoh Soal TKD CPNS

Soal SKD CPNS PPPK 2022 Selesai Dibuat Oleh Kemendikbud

Bingkaiberita.com – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dipercaya untuk membuat dan menyerahkan naskah soal kompetensi dasar untuk penerimaan seleksi calon aparatur sipil negera (CASN) dan Calon Pegawai Pemerintah dengan Prjanjian Kerja (CPPPK)

Serah terima naskah soal SKD CPNS PPPK tersebut dilaksanakan secara virtual yang dilakukan pada kanal Youtube Kemendikbud RI.

Setelah serah terima naskah Soal SKD dari Kementerian pendidikan dan Kebudayaan maka panitia seleksi kemenpan RB akan melakukan proses pemasukkan data ke dalam sistem Computer Asisted Tes CAT BKN.

Kemendikbud menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokorasi telah mempercayakan penyusunan naskah Soal SKD CPNS dan PPPK.

Soal Kompetensi Dasar sebagai salah bentuk instrumen dalam menguji para pelamar CPNS maupun PPPK. Sehingga dapat menjaring pendaftar CPNS yang berkualitas, cerdas dan berkarakter, profesional, berwawasan, nasional, memiliki jiwa ramah tamah, menguasai teknologi dan memiliki kemampuan dalam membangun jaringan smart ASN.

Kemdikbud akan terus bersinergi dengan MenpaRB dengan membantu proses pengadan secara transparan dan akuntabel. Bersih dari praktik KKN, adil Objektid dan penerimaan CPNS dan PPPK tidak dipungut biaya.

Kemenpan RB , BKN dan Kemendikbud telah bersinegri bersama 120 penulis yang berasal dari perguruan tinggi dan satu lembaga non kementerian yang bersiengeri dalam menyiapkan naskha soal SKD, yang mana sejak tahun 2012 Kemenpan RB telah memberikan amanah untuk menyiapkan soal Seleksi SKD dengan melibatkan konsorsium perguruan tinggi untuk penyusunan naskah SKD.

Dalam hal ini penyusunan naskah SKD CPNS dan PPPK ini memperhatikan hasil evaluasi dari pelaksanaan dan kisi-kisi tahun 2019 dengan didampingi oleh tim pakar dari perguruan tinggi dan ahli konstruki dari pusat asessme dan pembelajaran kemdikbud dan naskah soal juga sudah ditelaah oleh tim ahli pakar bahasa dari badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa sesuai dengan kaidah penulisan bahasa yang baik dan benar.

Disamping itu Soal SKD sudah termasuk dari tiga tes sub tes yang terdiri dari tes karakteristik pribadi, tes intelegensia umum (TIU), dan tes wawasan kebangsaan (TWK) untuk seleksi penerimaan dari jenjang pendidikan SMA sampai dengan jenjang S3. Dan tambahan untuk naskah soal PPPK yang terdiri dari Sosial Manajerial, kultural dan wawancara.

sumber: kemdikbud.go.id

Topik Nugroho, M.Pd.

Iam a master of education from one of the state universities in Yogyakarta, has a writers and travelling hobby in wordpress or blogger platform, I Have stayed at Raja Ampat and Yogyakarta City, You can Connect Me in Bingkai Berita| Belajar Internet|Travel and Kuliner

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.