Akmil

Syarat Masuk Akmil 2023/2024

Akmil atau singkatan dari Akademi Tentara Nasional Indonesia merupakan salah satu jalur pendidikan untuk membentuk calon perwira dari TNI layaknya akpol di kepolisian. Terlebih setiap tahunnya jalur pendidikan ini menerima pendaftaran akmil, dan sebagai refrensi resmi yang berlaku dari pada portal lain seperti informasi yang kami berikan

Mungkin ada perubahan syarat masuk akmil, seperti tahun kemarin pada syarat usia dan tinggi badan yang lebih mengakomodasi, Untuk tahun ini syaratnya belum dipublikasikan dari portal resminya, kami mengambil refrensi dari tahun sebelumnya.

Persyaratan Umum Masuk Akmil

Adapun persyaratan yang harus anda ketahui sebelum mendaftar adalah sebagai berikut

Pertama, seorang pelamar merupakan warga negara indonesia yang memiliki keyakinan terhadap tuhan, atau tidak animisme dan setia terhadap pancasila dan undang-undang

Kedua, Untuk syarat usia pelamar minimal yaitu 17 tahun 9 bulan sedangkan maksimalnya 22 tahun saat pendaftaran dibuka

Ketiga, Seorang pelamar tidak memiliki catatan tindak kejahatan yang dilengkapi dengan surat SKCK

Keempat, Seorang pelamar sehat jasmani maupun rohani

Kelima, Seorang pelamar memiliki ijazah SMA atau MA dengan Rata-rata nilainya diatas dari 75 dan pelamar bukan dari anggota parpol, PNS maupun TNI Polri

Keenam, Untuk Syarat Tinggi badan yang sebelumnya untuk pria 163 cm diturunkan menjadi 160 cm, sedangkan untuk wanita yang sebelumnya 157 cm diturunkan menjadi 155 cm

Ketujuh, Seorang pelamar sanggup untuk tidak menikah ketika masa pendidikan pertama hingga setahun dan pelamar belum menikah

Kedelapan, pelamar sanggup untuk ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia selama 10 tahun untuk ikatan dinas pertama

Kesembilan sanggup mengikuti segala macam pemeriksanaan oleh panitas dari Administrasi, Kesehatan, Jasmani, Litpers, Psikologi dan Akademik.

Kesepuluh, Pelamar memiliki surat persetujuan dari orang tua wali sehingga tidak ada intervensi dari pihak manapu

Kesebelas, Pelamar adalah anggota aktif dari BPJS Kesehatan

Keduabelas, Pelamar mematuhi segala peraturan bebas secara KKKN baik langsung maupun tidak langsung, apabila ditemukan dan terbukti maka akan dinyatakan tidak lolos seleksi

Ketigabelas, Pelamar yang mendapatkan ijazah dari negara lain atau lembaga pendidikan diluar kemdikbu harus memiliki pengesahan dari Kemdikbud atau disdik kabupaten atau kota.

Itulah sedikit informasi kami terkait dengan pendaftaran akmil yang akan diselenggarakan setiap tahunnya terima kasih

Topik Nugroho, M.Pd.

Iam a master of education from one of the state universities in Yogyakarta, has a writers and travelling hobby in wordpress or blogger platform, I Have stayed at Raja Ampat and Yogyakarta City, You can Connect Me in Bingkai Berita| Belajar Internet|Travel and Kuliner

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.